Senin, 29 Juli 2013

DAFTAR CALON PESERTA UJI KOMPETENSI AWAL PAI KAB. GARUT

Dengan hormat,kami informasikan tentang pelaksanaan uji kompetensi awal (UKA) tahun 2013, info selengkapnya bisa dilihat disini

Selasa, 16 Juli 2013

PROFIL SEKSI PAI KEMENAG KAB. GARUT

Seksi Pendidikan Agama Islam adalah salah satu seksi yang di tetapkan oleh Peraturan Menteri Agama Nomor 13 Tahun 2012  tentang Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Kementerian Agama, peraturan yang di maksud adalah sebagai tidak lanjut dari Peraturan Presiden Nomor 63 Tahun 2011 tentang Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Kementerian Agama.
Seksi Pendidikan Agama Islam di Kemenag Kab. Garut mempunyai tugas terdiri atas : 1. Pendidikan Agama Islam pada  PAUD dan TK 2. Pendidikan Agama Islam pada SD/SDLB 3. Pendidikan Agama Islam pada SMP/SMPLB 4. Pendidikan Agama Islam pada SMA/SMALB/SMK  5. Sistem Informasi Pendidikan Agama Islam dan 6. Kelompok Jabatan Fugsional.
Kepala Seksi PAI adalah H. IIM IBRAHIM, M.Si yang membawahi Hj, Sa'adah, H. Indra Azwar M, Tuti Maswati, S. Pd.I, Drs. H. D HERI ADHIYONO dan Miftah Zaelani, M.Si.